Jumat, 16 Desember 2011

FRIENDSHIP

Menurutku, pertemanan itu hal yang sangat mengasyikan dan menyenangkan. Kita bisa saling bercanda tawa, berbagi pengalaman, cerita, saling menghargai, pokoknya smuanya dah... dan yang pasti kan slalu bersama dalam suka maupun duka...
Setiap manusia pasti memerlukan temen/orang lain, ga mungkin kan sgala sesuatu bisa kita lakukan sendiri?? nanti kalau kita meninggal, siapa yang mau mengubur? hehehe..... Tapi masih banyak orang yang berteman dengan memandang "kekayaan", "kepandaian", "kecantikan/ketampanan" dan satus sosial lainnya... Padahal temen yang baik kan yang mau menerima kita apa adanya, ya gak? Berteman juga bukan ajang untuk "memanfaatkan" orang lain. Berarti bertemannya itu karena "ada maunya".. Hati-hatilah!!!
Aku juga tak pandai bergaul, karena aku lebih suka teman yang mau menerimaku apa adanya. Memang sudah menerima semua kelebihan & kekurangan orang lain, tapi itulah kunci dari pertemanan... So, janganlah kita memilih teman  dengan hanya  memandang sebelah mata...

1 komentar: